Seperti
yang kita tahu, wallpaper merupakan alternatif lain untuk mempercantik dinding
rumah selain cat. Jadi jika kita menginginkan tampilan dinding yang berbeda dengan motif dan warna
tertentu, wallpaper bisa menjadi salah satu pilihan yang tepat. Hal ini
dikarenakan wallpaper lebih unggul dari sisi
estetika dengan motif dan coraknya yang sangat beragam. Tak heran ketika mengunjungi toko jual
wallpaper, kita akan bingung menentukan motif
dan warna mana yang cocok untuk ruangan kita.
Dan saya juga baru tahu, ternyata wallpaper tidak hanya bisa digunakan sebagai pelapis dinding saja loh, Wallpaper bisa diaplikasikan pada berbagai media lain juga ternyata. nah, kira-kira apa saja kegunaan wallpaper selain sebagai
pelapis dinding? Yok silahkan dilanjutkan membacanya dan simak baik-baik uraian berikut ini:
1. Sebagai pengganti lukisan