Monday, June 21, 2021

Kilau Digital Permata Flobamora UMKM NTT


Indonesia merupakan negara yang sangat kaya, termasuk dalam urusan produk UMKM, sebab hampir setiap daerah memiliki aneka produk UMKM yang berbeda-beda dengan keistimewaan yang patut kita bangga dan beri apresiasi keberadaannya.

Nah, salah satu daerah yang menyimpan banyak potensi produk UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) adalah propinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) dengan berbagai produk unggulan di bidang feshion, kuliner, hingga kriya yang begitu indah.

Tuesday, June 15, 2021

Bila Tak Lagi Bisa


Bila mencintaimu tak lagi boleh,

maka bantu aku menghapusnya,

lapangkan harapku untuk menyudahi segalanya dengan tabah.

Tuesday, June 8, 2021

Etika Naik Kendaraan Umum


Teman-teman sering menggunakan kendaraan umum nggak untuk beraktivitas di luar rumah? Kalo saya pribadi sih "iya", selalu menggunakan kendaraan umum untuk mendukung segala aktivitas saya di luar rumah, termasuk untuk pergi bekerja. 

Dan salah satu kendaraan umum yang biasa saya gunakan adalah Mass Rapid Transit (MRT), karena bagi saya menggunakan MRT ini terasa semakin aman dan nyaman, juga bisa semakin cepat mencapai tujuan yang diinginkan, lebih hemat waktu jadinya.

Friday, June 4, 2021

Parfum In Bed With Ussy Pratama Hadirkan Wangi Istimewa


Siapa sih yang tidak suka menggunakan parfum? Sepertinya hampir semua orang senang menggunakan parfum, termasuk saya pribadi. Terlebih saat berdandan, menggunakan parfum bagi saya adalah sebuah keharusan yang sebisa mungkin tidak boleh dilewatkan, dan rasanya akan ada yang kurang bila saya lupa menggunakan parfum, sehingga membuat penampilan saya terasa kurang maksimal.

Tapi memang begitulah kenyataannya, penggunaan parfum sudah menjadi kebiasaan sehari-hari yang dilakukan oleh banyak orang, sebab parfum bukan hanya mampu membantu melawan bau badan, tetapi menggunakan parfum juga bisa meningkatkan semangat dan memberikan rasa percaya diri.